Konfigurasi Management Service pada Mikrotik Routers

Haloo kembali lagi dengan saya, kali ini saya akan memberikan tutorial mikrotik yaitu "Management Service".

Okee langsung saja berikut konfigurasinya..

 

Remote mikrotik dengan menggunakan winbox, Pilih ip dan pada sub menu pilih Service. 

  

Rubah port default telnet seperti gambar diatas.


Setelah mengganti portnya, Coba kembali login menggunakan winbox dan tambahkan port barunya seperti gambar diatas.

   

Sudah berhasil login dan kalian bisa lihat ada keterangan port di belakang ipnya.

  

Sekarang coba login menggunakan putty, dengan cara masukan ip, portnya (default) klik open.


 


Maka akan eror karena port yang kita masukan tidak sesuai dengan konfigurasi.



Okee masukan portnya sesuai  dengan yang kita konfigurasikan.

  
 Setelah memasukan port sesuai dengan yang kita konfigurasikan, maka baru dapat masuk (diakses).

  

Untuk kali ini kita coba remote dengan mengunakan webfig, Lihat gambar diatas tidak bisa diakses mengapa?? karena pada "www" kita disable / tidak diaktifkan.

Okee sekian materi tentang Management Service semoga bermanfaat :3