Konfigurasi Database Server with MySQL

Yahaa dengan ini saya menyatakan akan memberikan tutorial "Konfigurasi Database Server pada Windows Server 2012".Konfigurasi ini lumayan panjang dan rumit jadi perhatikan baik baikk..

Sebelum lanjut ke konfigurasinya, Alangkah baiknya kita mengetahui sedikit mengenai materi ini..

Database Server mempunyai arti Program komputer yang menyediakan basis data untuk program komputer lainnya.Database management system menyediakan fungsi-fungsi database server dan beberapa DBMS (seperti Mysql).

Pertama siapkan mysql installernya,Kalian bisa download pada link dibawah:




Jika sudah mempunyai installernya, Jalankan.

Tunggu beberapa saat sampai proses penginstallan selesai.


Setujui / Accept pada "License Agreement" dan klik next untuk melanjutkan.


Pada pemilihan type pilih "Custom" ,Kemudian klik Next.


Pilih file product yang akan di install  dengan cara seperti diatas.


Jika sudah terpilih semua product yang di butuhkan klik Next.


Pada window "Confirm" setujui dengan klik Yes.


Sekarang kita masuk kedalam tahap penginstallan, Untuk memulai proses installasi klik Execute.


Jika proses installasi telah selesai, Klik Next untuk melanjutkan.


Kemudian konfigurasi product mysql yang sudah siap di gunakan, Klik Next.


Okee disini pada tahap "Type and Networking" ganti Config type menjadi Dedicated Machine".Jika sudah klik Next.


Pada tahap "Account and Roles" kita masukan password rootnya, Setelah itu klik Add User.


Tambahkan nama user dan passwordnya, Klik OK.


Okee bisa terlihat terdapat user yang telah kita tambahkan tadi, Klik Next.


Pada tahap Windows Service ini biarkan saja pada defaultnya, Klik Next.


Nah pada tahap "Plugins and Extension" kalian bisa ceklis "Enable x protocol.." dan ikuti langkah-langkahnya.



Jika sudah selesai klik Finish.


Search dan buka mysql command linenya, Kemudian masukan password root yang tadi telah dibuat dan tekan ENTER.


Untuk melihat daftar database, Masukan perintah "show database;".


Sekarang kita akan membuat data base baru, dengan memasukan perintah "create database...;" saya memberinya nama latihan.


Okee coba cek daftar databasenya maka akan ada nama database yang tadi kita buat.


Setelah dibuat kita akan mengkonfigurasinya dengan menggunakan perintah "use latihan".                             masukan juga perintah :
                                    create table biodata(
                                     no char(15)primary kry,
                                     nama varchar(20),
                                     kelas varchar(5)
                                     );

Saya jelaskan sedikit untuk "Char dan Varchar" arti dari perintah ini untuk menentukan jumlah karakter yang akan di input pada database, Perbedaan char dan 


Okee sekarang kita lihat tablenya dengan memasukan perintah "show tables;".


Masukan perintah "desc biodata;" untuk melihat deskripsi biodata tersebut.


Saat ini kita akan mencoba menambahkan field, Caranya seperti ini :
alter table biodata
add email varchar(15) after kelas;

Lihat gambar diatas agar lebih jelas lagi.



Setelah berhasil membuatnya, Sekarang kita akan mencoba menghapusnya dengan perintah "alter table biodata drop email;".


Sekarang menambahkan data kedalam table, Menggunakan perintah :
insert into biodata
(no,nama,kelas)
value
('2','TKJ','if_1');

Cek tablenya dengan menggunakan perintah : select * from biodata;

Okee sekian untuk post kali ini, Semoga bermanfat dan semoga berhasil bila yang mencoba.Tunggu post-post lainnya YAHAA..

Related Posts :